Kategori: Communication and Rescue
ORARI Lokal Kendal – YH2AY sesuai Anggaran Dasar ORARI yang berfungsi sebagai cadangan nasional di bidang komunikasi radio dan sarana dukungan komunikasi radio dalam usaha-usaha yang bersifat kemanusiaan…
Malang – Rapat Koordinasi (Rakor) Sekber Relawan Penanggulangan Bencana (SRPB) Jatim dengan BPBD Jatim resmi dibuka. Rakor ini digelar di Hotel Aria Gajayana, Malang, Sabtu-Minggu, 3-4 April 2021….
Berbagi Praktis Kursus Pelatihan dalam Kegiatan Communication & Rescue ( CORE ) Orari Lokal Kabupaten Bogor yang dilaksanakan Pada Hari Sabtu-Minggu, 27-28 Pebruari 2021 bertempat di Kp. Rawa…
Aktivitas hobby outdor, olahraga rekreasi (mendaki gunung) masuk pada level resiko tinggi. Sebagai penggiat olahraga rekreasi alam terbuka, kita jangan cuma punya modal nekat, tapi harus mempersiapkan segala…
PATI 17 Febuari 2021 Curah hujan yang cukup tinggi yang terjadi di wilayah Pati beberapa waktu ini telah mengakibatkan bencana banjir di sejumlah kecamatan, informasi dari tim CORE…
Bencana alam diawal tahun 2021 telah terjadi dibeberapa daerah, Banjir di Kalimantan Selatan, Gempa Bumi di Majene, Sulawesi Barat dan awal bulan yang lalu di Sumedang Jawabarat. Selasa…
Minggu 13 September 2020, ORARI sebagai Organisasi Amatir Radio di Indonesia yang merupakan bagian dari Organisasi Amatir Radio Internasional selama ini telah memberikan darma baktinya kepada masyarakat umum…